Mpd.umsida.ac.id- Pandemi Covid-19 membawa dampak besar dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk sektor pendidikan. Salah satu dampaknya adalah perubahan besar dalam sistem pembelajaran, di mana guru dan siswa harus beradaptasi dengan metode belajar online. Perubahan ini menuntut para guru untuk menguasai teknologi dan menciptakan metode pembelajaran yang efektif dari jarak jauh. Tidak semua guru memiliki keahlian teknologi...Read More
Recent Comments